logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊAda Apa Dengan Petenis...
Iklan

Ada Apa Dengan Petenis Unggulan?

Oleh
YULIA SAPTHIANI
Β· 1 menit baca

Wimbledon 2018 mencatat rekor terburuk sejak era Terbuka dengan tersingkirnya para petenis unggulan pada babak-babak awal. Empat belas petenis, sembilan putri dan lima putra, tersingkir dini. Persaingan pun kian ketat.

https://cdn-assetd.kompas.id/FvFPQRC2rssH_iFmF0HNns5W8O0=/1024x684/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2FPliskova.jpg
AFP PHOTO / BEN STANSALL

Petenis Ceko Karolina Pliskova, menjadi satu-satunya petenis putri 10 besar yang lolos ke babak keempat turnamen tenis Wimbledon. Pada babak ketiga, 6 Juli 2018, unggulan ketujuh ini mengalahkan Mihaela Buzarnescu (Romania), 3-6, 7-6, 6-1.

Turnamen tenis Grand Slam Wimbledon 2018 baru melewati babak ketiga pada pekan pertama, namun dari 16 petenis putri yang melaju ke babak keempat, hanya tersisa satu petenis unggulan 10 besar. Di putra, tersisa lima petenis 10 besar pada grand slam di lapangan rumput itu.

Editor:
Bagikan