logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊSejarah Kampung Betawi: Modal ...
Iklan

Sejarah Kampung Betawi: Modal Berbangsa dan Bernegara

Oleh
ADHI KUSUMAPUTRA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/dnsW7zyQuXBdEJg4f03JwHq2dpw=/1024x579/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F07%2FIMG_20180708_130000.jpg
KOMPAS/SEKAR GANDHAWANGI

Pameran Walk of Frame Kampung Betawi digelar di Pasar Seni, Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, Minggu (8/7/2018).

JAKARTA, KOMPAS β€” Penelusuran sejarah Kampung Kemayoran yang kini disebut Kecamatan Kemayoran dilakukan oleh sejumlah warga Betawi. Melalui sejarah, masyarakat diharapkan dapat mengenal budaya dan identitas mereka.

Pemaparan tentang sejarah Kampung Betawi disampaikan dalam acara bincang-bincang Sejarah HUT Ke-202 Kemajoran di Gedung North Art Space, Pasar Seni Taman Impian Jaya Ancol, Jakarta Utara, Minggu (8/7/2018). Acara ini merupakan salah satu rangkaian acara Pameran Wall of Frame Betawi yang diselenggarakan dari 14 Juni hingga 17 Agustus 2018.

Editor:
Bagikan