logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊPanggung Gemerlap Sang Kiper...
Iklan

Panggung Gemerlap Sang Kiper "Gerhana"

Oleh
KELVIN HIANUSA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/goP5lHOs94bmf-idia6gHbVNC1k=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2Fwpue7xrjuuuog6m4eknl.jpg
FIFA.COM

Penjaga gawang Eslandia Hannes Halldorsson meluapkan kegembiraannya saat berhasil menahan imbang 1-1 Argentina pada laga Piala Dunia 2018 di Stadion Spartak, Moskwa, Rusia, Sabtu (16/6/2018).

Laga perdana babak penyisihan grup Piala Dunia 2018 menjadi panggung gemerlap bagi para penjaga gawang medioker. Bak gerhana, kiper-kiper yang jarang terdengar namanya saat bermain di level klub itu bersinar pada momen tertentu, seperti di kompetisi antarnegara.

Mereka adalah kiper Meksiko Guillermo Ochoa (32), kiper Eslandia Hannes Thor Halldorsson (34), dan kiper Swiss Yann Sommer (29). Ketiganya berhasil menjaga asa negara masing-masing untuk lolos dari penyisihan grup Piala Dunia 2018.

Editor:
Bagikan