logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊMasyarakat Diminta Kawal...
Iklan

Masyarakat Diminta Kawal Penyaluran KIP

Oleh
DEONISIA ARLINTA / ESTER LIINCE NAPITUPULU
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/-ANsrCZ9oN5TV9OnKQAZf6Yycp4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F06%2FWhatsApp-Image-2018-06-08-at-20.57.00.jpeg
KOMPAS/DEONISIA ARLINTA

Seorang petugas berjaga di Unit Layanan Terpadu Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan di Jakarta, Jumat (8/6/2018). Masyarakat bisa mengadukan laporan terkait pendidikan dan kebudayaan, termasuk penyaluran KIP yang salah sasaran di kantor ini ataupun melalui laman ult.kemdikbud.go.id.

Sebagian anak putus sekolah sulit mendapatkan Kartu Indonesia Pintar. Padahal, KIP merupakan program unggulan pemerintah agar semua anak dapat mengenyam pendidikan.

JAKARTA, KOMPAS β€” Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia meminta seluruh masyarakat turut mengawal pelaksanaan Program Indonesia Pintar. Dinas Pendidikan di daerah pun diminta untuk mengontrol penyaluran Kartu Indonesia Pintar sehingga penyalurannya bisa tepat sasaran.

Editor:
Bagikan