logo Kompas.id
UtamaGeliat Hiburan di Okinawa
Iklan

Geliat Hiburan di Okinawa

Oleh
J Galuh Bimantara
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9hKbz_ixTvnkmU_B-U1oxG5wh9A=/1024x683/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20180503JOG07.jpg
KOMPAS/J GALUH BIMANTARA

Jam matahari di Okinawa, Jepang.

Okinawa adalah surganya penyelam dan penikmat pantai. Di luar itu, prefektur paling selatan dari negara Jepang ini adalah tempat yang lekat dengan kesenyapan, setidaknya ketimbang Jakarta. Namun, dalam sepuluh tahun ini, Okinawa tengah mencipta ikon di ranah yang dekat dengan ingar-bingar: dunia hiburan.

Dari balik pagar, gadis-gadis berteriak sekencang-kencangnya memanggil nama-nama artis idola mereka, menjadikan Minggu sore itu begitu gaduh. Mereka seakan berusaha merangsek untuk mendekati aktor dan aktris yang sedang berjalan di jalur karpet merah sepanjang 150 meter, di Jalan Kokusai, Naha, Okinawa. Alhasil, sejumlah petugas ”memasang kuda-kuda” menahan pagar agar tidak sampai jebol.

Editor:
Bagikan