logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊBank Indonesia Terlambat...
Iklan

Bank Indonesia Terlambat Naikkan Suku Bunga Acuan

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/Qz8ijEGDVIWChL-ohO4GiK0HApc=/1024x577/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2FWhatsApp-Image-2018-05-22-at-21.12.10.jpeg
KOMPAS/ELSA EMIRIA LEBA

Logo Bank Indonesia

JAKARTA, KOMPAS β€” Bank Indonesia dinilai terlambat menaikkan suku bunga acuan. Kebijakan tersebut dinilai seharusnya segera berlaku ketika The Fed, bank sentral Amerika Serikat, menaikkan suku bunga pada Maret lalu. Akibatnya, nilai tukar rupiah masih terus melemah.

Bank Indonesia memutuskan suku bunga acuan atau BI 7-Day Reverse Repo Rate sebesar 25 basis poin (bps) menjadi 4,50 persen, suku bunga penempatan dana rupiah atau deposit facility (DF) sebesar 25 bps menjadi 3,75 persen dan suku bunga penyediaan dana rupiah atau lending facility (LF) sebesar 25 bps menjadi 5,25 persen. Kebijakan tersebut berlaku efektif per 18 Mei 2018.

Editor:
Bagikan