logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊGuru Berupaya Berbenah Demi...
Iklan

Guru Berupaya Berbenah Demi Mutu

Oleh
HARRY SUSILO / RYAN RINALDY
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/N3qJNvqBhl71N2MkVdwLUc6KyKo=/1024x682/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2FGembong1.jpg
KOMPAS/RYAN RINALDY)

Siswa SDN Pantai Bahagia 02, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Rabu (25/4/2018), menumpangi perahu motor yang melintasi Sungai Citarum. Pihak sekolah menyediakan perahu berkapasitas lebih dari 100 orang itu untuk mengantar jemput siswa. Kebanyakan siswa sulit menjangkau sekolah lewat jalur darat.

BEKASI, KOMPAS β€” Program sertifikasi, termasuk pemberian tunjangan kepada guru yang telah bersertifikat belum sepenuhnya disertai peningkatan kualitas guru dalam aktivitas belajar mengajar. Namun, sebagian guru mulai mengubah pola pembelajaran demi hasil yang lebih baik.

Dani (43), Guru Kelas V SDN Pantai Bahagia 02, Kecamatan Muara Gembong, Kabupaten Bekasi, mengaku, merasakan manfaat dari tunjangan sertifikasi yang diberikan pemerintah pusat dengan besaran satu kali gaji pokok per bulan. Setelah bersertifikat, Dani lebih percaya diri dalam mengajar.

Editor:
Bagikan