logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊKriminalisasi Ilmuwan...
Iklan

Kriminalisasi Ilmuwan Mengancam Kebebasan Akademik

Oleh
Ahmad Arif/Dwi Bayu Radius
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/NJd2YUHsfQPvSjL-ELgqA5hAxnE=/1024x576/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2Fkompas_tark_20745106_112_1-1.jpeg
Kompas

Para pengunjung mencoba alat peraga simulasi gempa bumi yang terpasang di Museum Geologi, Bandung, Jawa Barat, beberapa waktu yang lalu.

SERANG, KOMPAS -- Kepolisian Daerah Banten akan memanggil peneliti tsunami dari Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi Widjo Kongko untuk meminta klarifikasi atas kajiannya tentang potensi tsunami di selatan Jawa Barat.

Direktur Reserse Kriminal Khusus Kepolisian Daerah Banten Komisaris Besar Abdul Karim di Serang, Banten, Minggu (8/4/2018), mengatakan, selain Widjo, surat panggilan akan dikirimkan ke Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG). Sebab, institusi itu jadi penyelenggara diskusi yang menghadirkan Widjo Kongko sebagai pembicara.

Editor:
Bagikan