Iklan
Sambut Asian Games, Arus Kendaraan Akan Dibatasi
JAKARTA, KOMPAS β Paket kebijakan pembatasan arus kendaraan dari beberapa ruas tol menuju Jakarta akan diterapkan tahun ini. Pembatasan itu mengurangi arus kendaraan di Jakarta, terutama saat perhelatan Asian Games 2018.
Untuk jangka panjang, kebijakan tersebut diharapkan bisa mendorong masyarakat beralih dari kendaraan pribadi menjadi angkutan umum