logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊUlama Indonesia, Afghanistan, ...
Iklan

Ulama Indonesia, Afghanistan, dan Pakistan Akan Bertemu di Jakarta

Oleh
SUHARTONO DARI KABUL
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/5kOhX8d9gteRJwgi8_OFjXouDEI=/1024x682/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F20180228HAR1.jpeg
SEKRETARIAT WAPRES

Wakil Presiden Jusuf Kalla bertemu dengan Presiden Afghanistan Ashraf Ghani kemarin petang di Istana Delkussa, Kabul, Afghanistan. Kalla didampingi antara lain oleh Menlu Retno LP Marsudi, anggota tim perunding perdamaian Hamid Awaluddin, dan Sekretaris Wapres M Oemar. Presiden Ghani didampingi sejumlah menterinya.

KABUL, KOMPAS β€” Untuk mewujudkan proses perdamaian dan rekonsiliasi di Afghanistan, akan digelar pertemuan tripartit di antara ulama Indonesia, Pakistan, dan Afghanistan dalam waktu dekat ini di Jakarta.

Juru Bicara Wakil Presiden Jusuf Kalla, Husain Abdullah, Rabu (28/2) subuh, di kota Kabul, Afghanistan, mengatakan hal itu setelah mendampingi Wapres Kalla bertemu dengan Presiden Ashraf Ghani dan Ketua Dewan Tinggi Perdamaian Afghanistan (The Council High Peace/HPC) pada Selasa.

Editor:
Bagikan