logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บMereka yang Berjuang dalam...
Iklan

Mereka yang Berjuang dalam Senyap

Oleh
Fabio Maria Lopes Costa
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/9tgNGiAkagf_eL9bAQt12oHxHA8=/1024x768/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F11%2FIMG_20171120_165253_HDR.jpg
Kompas/Fabio Costa

Sejumlah warga yang diungsikan dari kampung-kampung di Tembagapura ke Timika pada Senin (20/11). Mereka dievakuasi karena merasa trauma dengan teror kelompok kriminal bersenjata.

โ€Semuanya dalam posisi. Petakan lokasi musuh. Tentukan jam J. Laksanakan!โ€ perintah Panglima Komando Daerah Militer XVII/Cenderawasih Mayor Jenderal George Supit melalui radio handy talkie.

Beberapa detik kemudian terdengar bunyi ledakan dari delapan mortir yang ditembakkan ke Kampung Utikini yang merupakan salah satu lokasi keberadaan kelompok kriminal bersenjata yang menyatakan dirinya sebagai Tentara Pembebasan Nasional Organisasi Papua Merdeka.

Editor:
Bagikan