logo Kompas.id
โ€บ
Utamaโ€บRuas Tol Difungsikan, Lalu...
Iklan

Ruas Tol Difungsikan, Lalu Lintas Kota Solo Diprediksi Tetap Padat

Oleh
ERWIN EDHI PRASETYA
ยท 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/J089CkRigOhB6R6BrICMYKtGcW4=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F06%2F20170608RWN1.jpg
KOMPAS/ERWIN EDHI PRASETYA

Sejumlah kendaraan  melintas di proyek jalan tol ruas Solo-Ngawi di Klodran, Karanganyar, Jawa Tengah, Kamis (8/6). Tol ruas Solo-Ngawi ini akan difungsikan terbatas selama masa arus mudik dan balik Lebaran mulai 19 Juni hingga 2 Juli.

SOLO, KOMPAS โ€” Difungsikannya jalan tol Trans-Jawa ruas Solo-Kertosono, ruas Solo-Ngawi, Jawa Timur, diperkirakan tidak berpengaruh banyak untuk mengurangi kemacetan di dalam Kota Solo, Jawa Tengah, saat arus mudik dan arus balik Lebaran. Pemudik diperkirakan tetap memilih melintasi jalan raya dalam Kota Solo.

Ruas tol Solo-Ngawi direncanakan difungsikan terbatas pada  19 Juni-2 Juli. Berdasarkan pantauan Kompas, Kamis (8/6), proyek jalan tol Solo-Ngawi masih terus dikerjakan.

Editor:
Bagikan