logo Kompas.id
β€Ί
Utamaβ€ΊAktivitas Marapi Masih...
Iklan

Aktivitas Marapi Masih Fluktuatif

Oleh
Ismail Zakaria
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/s0hKX8yk_kWrrIH4skdu_O4X-4k=/1024x614/http%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2017%2F06%2FIMG_1170.jpg
Kompas

Tim SAR gabungan berhasil menemukan Yandri (duduk, dua dari kiri) setelah sempat hilang pasca erupsi Gunung Marapi, Sumatera Barat, Selasa (6/6) siang. Pendaki berusia 15 tahun asal Riau tersebut terpisah dari rombongannya saat erupsi Marapi, Minggu (4/6).  Arsip Mapala Universitas Andalas, Muhammad Zikri.

TANAH DATAR, KOMPAS β€” Aktivitas Gunung Marapi yang terletak di Kabupaten Tanah Datar dan Kabupaten Agam, Sumatera Barat, itu masih fluktuatif. Meski jumlah erupsi pada Selasa (6/6) berkurang dibandingkan dengan hari sebelumnya, erupsi gunung api paling aktif di Sumatera Barat tersebut masih tergolong tinggi.

Petugas Pos Pengamatan Gunungapi Marapi, Hartanto, saat ditemui di Bukittinggi, Selasa sore, mengatakan, sejak Selasa dini hari hingga sore, Marapi mengalami 13 kali erupsi. Jumlah tersebut berkurang jika dibandingkan dengan periode yang sama pada hari Senin lalu, yakni 26 kali erupsi.

Editor:
Bagikan