logo Kompas.id
TokohIndra Sjafri dan Sentuhan...
Iklan

Indra Sjafri dan Sentuhan ”Midasnya”

Dengan tujuh gelar dan filosofi ”pepepa”, pendek-pendek panjang, Indra Sjafri jadi maestro pelatih sepak bola usia muda.

Oleh
AMBROSIUS HARTO MANUMOYOSO
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/71D54bpPkgj9800ycrGDyJFxJ1s=/1024x639/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F07%2F16%2Ff3eeff8d-9ce7-4ef4-b411-41dd247f96d3_jpg.jpg

Pelatih Indonesia Indra Sjafri saat jumpa pers bersama pelatih negara abggota Grup A Piala AFF U-19 di Hotel Wyndham, Surabaya, Jatim, Selasa (16/7/2024). Dalam Piala AFF U-19, Indonesia berada di Grup A bersama Timor Leste, Filipina, dan Kamboja. Indra membawa Indoensia menjadi juara Piala AFF-U19.

”Jawa Timur bersahabat bagi saya,” ujar Indra Sjafri, lelaki kelahiran Lubuk Nyiur, Pesisir Selatan, Sumatera Barat. Dua trofi sepak bola Asia Tenggara U-19 yang ia raih bersama timnya di Jawa Timur menjadi bukti atau mungkin takdirnya.

Editor:
BUDI SUWARNA
Bagikan