logo Kompas.id
TokohKrisis Identitas Niki
Iklan

NAMA DAN PERISTIWA

Krisis Identitas Niki

Album baru Niki yang keluar 9 Agustus nanti bernuansa folk-rock. Krisis identitas adalah tema besarnya.

Oleh
HERLAMBANG JALUARDI
· 0 menit baca
Niki bersiap melepas album baru pada 9 Agustus mendatang dengan titel <i>Buzz</i>. Tak lama album keluar, penyanyi kelahiran Jakarta yang kini tinggal di Amerika Serikat ini akan menggelar tur ke banyak negara. Tanah airnya kebagian jadwal pada 14 dan 15 Februari 2025.
ARSIP NIKI/88RISING

Niki bersiap melepas album baru pada 9 Agustus mendatang dengan titel Buzz. Tak lama album keluar, penyanyi kelahiran Jakarta yang kini tinggal di Amerika Serikat ini akan menggelar tur ke banyak negara. Tanah airnya kebagian jadwal pada 14 dan 15 Februari 2025.

Penyanyi kelahiran Jakarta, Niki, segera memenuhi harapan penggemarnya akan materi baru. Lagu-lagu baru itu tercakup di album studio ketiganya, yang dia beri judul Buzz. Segera setelah album keluar, Niki menggelar tur besar: mendatangi 41 negara di kawasan Amerika Utara, Eropa, Asia, dan Australia, termasuk Selandia Baru.

Album Buzz direncanakan keluar pada 9 Agustus 2024 melalui label 88rising. Lagu unggulannya yang berjudul ”Too Much of a Good Thing” telah mengudara pada pertengahan Mei. Lagu itu berisi curahan hati Niki, dengan gaya cenderung centil.

Editor:
DWI AS SETIANINGSIH
Bagikan
Terjadi galat saat memproses permintaan.
Memuat data...
Memuat data...