logo Kompas.id
β€Ί
Tokohβ€ΊMakbul Mubarak, Mondar-mandir
Iklan

Makbul Mubarak, Mondar-mandir

Saat filmnya disaksikan hampir 2.000 penonton, Makbul Mubarak takjub sampai-sampai lupa jawaban yang sudah disiapkannya.

Oleh
DWI BAYU RADIUS
Β· 0 menit baca
Makbul Mubarak
KOMPAS/DWI BAYU RADIUS

Makbul Mubarak

Asam garam menggeluti sinema hingga melanglang Eropa mengantar Makbul Mubarak berbagi pengalaman dalam pembahasan Italian Film Festival 2024: Venice in Jakarta. Ia mengenang saat menggondol Fipresci Prize untuk karya terbaik kategori Orizzonti dalam Venice International Film Festival 2022.

Sutradara itu mulai menggarap film Autobiography dengan mencari kemitraan, tahun 2017. Makbul lalu digandeng Torino Film Lab yang mengajaknya ke Italia. Ternyata, tontonan itu ditayangkan secara perdana dalam Venice International Film Festival 2022.

Editor:
DAHONO FITRIANTO
Bagikan