logo Kompas.id
β€Ί
Tokohβ€ΊJean-Luc Godard, Bapak...
Iklan

Jean-Luc Godard, Bapak Gelombang Baru Sinema Perancis

Sutradara berdarah Perancis-Swiss, Jean-Luc Godard, meninggal. Namanya masyhur sebagai sosok yang mendobrak batasan sinema sehingga memengaruhi sinema masa kini.

Oleh
ELSA EMIRIA LEBA
Β· 1 menit baca
Sutradara terkenal berdarah Perancis-Swiss, Jean-Luc Godard, menghadiri debat saat presentasi <i>Film socialiste</i> di Cinema des cineeastes di Paris, Perancis, 19 Juni 2010. Jean-Luc Godard meninggal dengan tenang pada 13 September 2022 di rumahnya di Rolle, Swiss.
AFP/MIGUEL MEDINA

Sutradara terkenal berdarah Perancis-Swiss, Jean-Luc Godard, menghadiri debat saat presentasi Film socialiste di Cinema des cineeastes di Paris, Perancis, 19 Juni 2010. Jean-Luc Godard meninggal dengan tenang pada 13 September 2022 di rumahnya di Rolle, Swiss.

Perkembangan industri perfilman dunia mencapai titik saat ini tak lepas dari tangan dingin beragam sineas berbakat. Tidak diragukan, salah satunya adalah sutradara berdarah Perancis-Swiss, Jean-Luc Godard.

Godard merupakan salah satu pembuat film paling berpengaruh di abad ke-20. Pekan lalu, dunia mendapat kabar bahwa karier panjang Godard mencapai titik finis. Ia meninggal dengan tenang pada usia 91 tahun di rumahnya di Rolle, Swiss, Selasa (13/9/2021).

Editor:
MARIA SUSY BERINDRA
Bagikan