logo Kompas.id
β€Ί
Kajian Dataβ€ΊAktivitas Masyarakat Mendorong...
Iklan

Aktivitas Masyarakat Mendorong Pertumbuhan Ekonomi Triwulan I - 2022

Setelah dua tahun diawali dengan perlambatan, kini ekonomi Tanah Air menunjukkan tren pertumbuhan yang lebih baik. Masifnya pergerakan masyarakat terbukti mampu mengungkit sejumlah motor penggerak utama perekonomian.

Oleh
Agustina Purwanti
Β· 1 menit baca
Suasana Stasiun Kereta Api Pasar Senen, Jakarta (30/4/2022), saat puncak arus mudik 2022 terlewati. Aktivitas masyarakat yang meningkat turut memengaruhi perkembangan ekonomi.
ARSIP DAOP I PT KAI

Suasana Stasiun Kereta Api Pasar Senen, Jakarta (30/4/2022), saat puncak arus mudik 2022 terlewati. Aktivitas masyarakat yang meningkat turut memengaruhi perkembangan ekonomi.

Optimisme akan bangkitnya kembali perekonomian Tanah Air kini telah terjawab. Pada 9 Mei 2022, Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan bahwa ekonomi Indonesia tumbuh 5,01 persen secara tahunan (year-on-year) pada triwulan I-2022. Angka tersebut sesuai dengan proyeksi pemerintah satu bulan sebelumnya, yakni diperkirakan tumbuh di kisaran 4,5 persen hingga 5,2 persen.

Capaian tersebut memberi angin segar lantaran dua tahun sebelumnya ekonomi Tanah Air diawali dengan perlambatan dan kontraksi. Tiga bulan pertama tahun 2020 ekonomi tumbuh 2,97 persen setelah beberapa triwulan sebelumnya konsisten tumbuh di kisaran angka 5 persen. Sementara pada awal tahun 2021 ekonomi makin anjlok hingga terkontraksi 0,70 persen secara tahunan.

Editor:
ANDREAS YOGA PRASETYO
Bagikan