Iklan
Dian Oerip, Menghidupi Kain dengan Hati
Dian Oerip tetap mampu memberi pelita pada tiap wastra Nusantara di tangannya sehingga kian terasa hidup. Cocok dengan nama yang disematkan sepanjang perjalanannya.
Pengembaraannya belum seberapa jika disandingkan dengan usia kain-kain Nusantara yang dijamahnya. Akan tetapi, Dian Oerip tetap mampu memberi pelita pada tiap wastra Nusantara di tangannya sehingga kian terasa hidup. Cocok dengan nama yang disematkan sepanjang perjalanannya.
βHai, maaf ya. Tadi aku siap-siap untuk ke Paris bawa tenun mollo ke sana. Bareng sama Melanie Subono. (Dia) Jadi PR Chief,β sapa perempuan yang bernama lengkap Dian Erra Kumalasari lewat Zoom, Senin (16/5/2022).