logo Kompas.id
β€Ί
Sosokβ€ΊM Yogi Fajri dan Dimas Suryo H...
Iklan

M Yogi Fajri dan Dimas Suryo H Merawat Wisata Budaya dan Sejarah

Wisata virtual menjadi andalan di era pandemi. Tak hanya mencari untung, pegiat sejarah di Semarang, Dimas dan Yogi, berbagi ilmu dengan masyarakat sekitarnya.

Oleh
MELATI MEWANGI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/37AGT6KmBlm0YJfXDry88bgiFRM=/1024x814/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F06%2Fyogi_1591533280.jpg
ARSIP PRIBADI

Muhammad Yogi Fajri mendirikan komunitas Lopen Semarang untuk merawat warisan sejarah dan budaya di Semarang.

Wisata budaya dan sejarah tidak selalu menarik perhatian. Muhammad Yogi Fajri (29) dan Dimas Suryo Harsonoputro (31) mengajak masyarakat untuk lebih mengenal warisan sejarah dan budaya di Semarang. Saat pandemi, mereka membuat program jalan-jalan virtual.

”Mari kita bergembira sukaria bersama. Hilangkan sedih dan duka mari nyanyi bersama. Lenyapkan duka lara bergembira semua. Lalalaalaa laaaa la mari bersuka ria.”

Editor:
Cornelius Helmy Herlambang, Maria Susy Berindra
Bagikan