logo Kompas.id
β€Ί
Risetβ€ΊMenyongsong Asa Jakarta Kota...
Iklan

Menyongsong Asa Jakarta Kota Global

Jakarta akan bertransformasi menjadi kota global, setelah ibu kota negara berpindah ke kawasan IKN di Kalimantan Timur.

Oleh
DEBORA LAKSMI INDRASWARI
Β· 0 menit baca
Rangkaian kereta ringan (<i>light rail transit</i>/LRT) Jabodebek melintas saat uji coba di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (23/11/2022).
KOMPAS/RIZA FATHONI

Rangkaian kereta ringan (light rail transit/LRT) Jabodebek melintas saat uji coba di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Rabu (23/11/2022).

Jakarta akan bertransformasi menjadi kota global setelah ibu kota negara berpindah ke kawasan Ibu Kota Nusantara di Kalimantan Timur nanti. Hanya saja, transisi menjadi kota global ini tidaklah mudah karena sejumlah indikatornya masih tertinggal jauh dibandingkan dengan negara lain. Pembangunan ekonomi yang pesat di Jakarta saat ini belum cukup untuk mengubah Jakarta menjadi kota bertaraf internasional.

Menurut lembaga Kearney, global city atau kota global ditentukan berdasarkan konektivitas internasional yang kuat. Meskipun merupakan bagian kecil dari dunia, kota-kota global ini memiliki kekuatan untuk menggerakkan modal, sumber daya manusia, ide dan gagasan, serta inovasi yang semuanya menjadi katalis bagi pertumbuhan ekonomi.

Editor:
BUDIAWAN SIDIK ARIFIANTO
Bagikan