logo Kompas.id
β€Ί
Risetβ€ΊKonflik Geopolitik Meresahkan ...
Iklan

Konflik Geopolitik Meresahkan Semua Warga Dunia

Terbatasnya kepemilikan sumber daya energi fosil membuat komoditas ini rentan terimbas berbagai peristiwa geopolitik dunia.

Oleh
BUDIAWAN SIDIK A
Β· 1 menit baca
Tentara Ukraina menembakkan mortar derek senapan MO-120-RT-61 120 mm Perancis ke posisi Rusia di garis depan dekat Bakhmut, wilayah Donetsk, Ukraina, Selasa, 6 Desember 2022.
AP PHOTO/LIBKOS

Tentara Ukraina menembakkan mortar derek senapan MO-120-RT-61 120 mm Perancis ke posisi Rusia di garis depan dekat Bakhmut, wilayah Donetsk, Ukraina, Selasa, 6 Desember 2022.

Dalam sejarah peradaban dunia, konflik geopolitik memiliki dampak negatif bagi masyarakat global. Konflik yang bermula dari perseteruan segelintir negara atau kawasan nyatanya juga meresahkan semua warga dunia. Berkali-kali konflik terjadi dan memicu lonjakan harga energi yang mendorong lonjakan inflasi di seantero dunia.

Energi menjadi salah satu komoditas yang sangat rentan terimbas berbagai gejolak sosial dan politik global. Selain karena tingginya ketergantungan terhadap energi fosil, fenomena ini juga karena keterbatasan sumber daya energi yang tersedia. Komoditas energi fosil secara masif hanya terkumpul di sejumlah negara tertentu.

Editor:
ANDREAS YOGA PRASETYO
Bagikan