logo Kompas.id
β€Ί
Risetβ€ΊPerjuangan dan Harapan Hidup...
Iklan

Perjuangan dan Harapan Hidup Transpuan

Sembari bertahan hidup serta menghadapi stigma, diskriminasi, hingga perlakuan buruk, para transpuan sangat berharap mereka diterima dan menerima hak yang sama dengan masyarakat pada umumnya.

Oleh
Debora Laksmi Indraswari
Β· 1 menit baca
Sejumlah transpuan berdiri di pinggir jalan di kawasan Klender, Jakarta Timur, Sabtu (23/7/2022) dini hari. Sejumlah transpuan kerap mejeng di sini untuk menjajakan diri.
KOMPAS/SEKAR GANDHAWANGI

Sejumlah transpuan berdiri di pinggir jalan di kawasan Klender, Jakarta Timur, Sabtu (23/7/2022) dini hari. Sejumlah transpuan kerap mejeng di sini untuk menjajakan diri.

Tidak mudah menjalani kehidupan sebagai transpuan. Survei Litbang Kompas pada kelompok minoritas ini mengungkap bahwa kurangnya penerimaan, diskriminasi, hingga kesulitan ekonomi menjadi tantangan terberat hidup mereka. Besar harapan para transpuan agar mereka diterima dan mendapatkan perlakuan serta hak yang sama dengan masyarakat pada umumnya.

Adalah keputusan yang sangat besar ketika seseorang memutuskan dan mengubah jalan hidupnya menjadi transpuan. Para transpuan yang mengubah identitas diri dari laki-laki menjadi perempuan ini sadar bahwa ada konsekuensi besar menanti saat mereka mengambil keputusan itu.

Editor:
BUDIAWAN SIDIK ARIFIANTO
Bagikan