logo Kompas.id
β€Ί
Risetβ€ΊWarisan Perdamaian George HW...
Iklan

Warisan Perdamaian George HW Bush

Oleh
YOHANES ADVENT KRISDAMARJATI
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/WlDZIuyB-qfUmo1WXAemrpDSP14=/1024x1523/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F12%2Fkoran_irish-times-11-des-2018_1544496399.jpg

Kematian sering kali membuka ingatan tentang kebesaran seseorang. Satu minggu setelah meninggal, presiden ke-41 Amerika Serikat, George Herbert Walker Bush, masih menjadi sorotan pemberitaan media dunia. Di China, Jerman, Kuwait, dan Uni Soviet (sekarang Rusia), pengaruh kebijakan luar negeri AS di zaman Bush dapat ditemukan jejaknya.

Meninggal pada 30 November 2018 dalam usia 94 tahun, George HW Bush dikenang sebagai presiden AS yang memberikan pengaruh kuat di kancah internasional pada akhir ’80-an dan era ’90-an. Sejak awal pidatonya, saat inaugurasi menjadi presiden AS pada 20 Januari 1989, ia ingin menjadikan AS sebagai negara dengan wajah yang lebih ramah dan lembut serta menempatkan diri sebagai penjaga perdamaian dunia.

Editor:
Bagikan