logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊHUT TNI, Ketua DPR Puan...
Iklan

HUT TNI, Ketua DPR Puan Maharani Ingatkan Ancaman Serangan Siber

Menghadapi tantangan yang kian berat, Ketua DPR Puan Maharani saat HUT TNI mengingatkan TNI untuk terus beradaptasi.

Oleh
HIDAYAT SALAM
Β· 0 menit baca
Puan Maharani
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Puan Maharani

JAKARTA,KOMPAS β€” Peringatan HUT TNI dijadikan momentum bagi Ketua DPR Puan Maharani untuk mengingatkan ancaman serangan siber sebagai ancaman baru pertahanan Indonesia. Menghadapinya, pembangunan pertahanan siber harus jadi atensi TNI. Namun, di sisi lain, TNI diminta untuk tidak lupa mencintai rakyat karena TNI lahir dari rakyat.

”TNI lahir dari rakyat, maka semua prajurit harus selalu mencintai rakyat. Jangan melupakan akarnya, yakni rakyat, ojo pedhot oyot!” ujar Puan Maharani sesuai menghadiri upacara peringatan HUT Ke-79 TNI, di Lapangan Silang Monas, Jakarta, Sabtu (5/10/2024).

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan