logo Kompas.id
Politik & HukumHari Ini Menteri Bisa Tenang...
Iklan

Hari Ini Menteri Bisa Tenang dari ”Reshuffle”

Kendati isu ”reshuffle” menguat, setidaknya tak ada agenda pelantikan menteri baru sampai peringatan 17 Agustus.

Oleh
NINA SUSILO
· 1 menit baca
Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden Ma’ruf Amin memimpin sidang kabinet paripurna di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin (12/8/2024).
ANTARA FOTO/SIGID KURNIAWAN

Presiden Joko Widodo didampingi Wakil Presiden Ma’ruf Amin memimpin sidang kabinet paripurna di Istana Garuda, Ibu Kota Nusantara, Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur, Senin (12/8/2024).

JAKARTA, KOMPAS — Isu reshuffle atau penggantian menteri di Kabinet Indonesia Maju menguat kembali setelah dinamika politik menjelang pemilihan kepala daerah atau pilkada serentak 2024. Namun, setidaknya tak akan ada reshuffle hingga peringatan kemerdekaan RI 17 Agustus berakhir.

Koordinator Staf Khusus Presiden Anak Agung Gde Ngurah Ari Dwipayana dalam keterangan tertulis, Rabu (14/8/2024), menegaskan tidak ada rencana dan agenda penggantian menteri hari ini ataupun besok.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan