logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊDulu Heboh soal Bandar Judi...
Iklan

Dulu Heboh soal Bandar Judi Inisial T, Kini Benny Rhamdani Justru Bungkam

Di pemeriksaan kedua oleh polisi, Benny masih tak mau ungkap bandar judi daring inisial T. Keterangannya berubah-ubah.

Oleh
NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR
Β· 1 menit baca
Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani seusai dimintai keterangan di Bareskrim, Senin (5/8/2024).
ISTIMEWA

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani seusai dimintai keterangan di Bareskrim, Senin (5/8/2024).

JAKARTA, KOMPAS β€” Setelah sesumbar soal bandar judi daring berinisial T, Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia atau BP2MI Benny Rhamdani kini justru bungkam. Dua kali diperiksa oleh personel Badan Reserse Kriminal Polri, Benny tidak mau mengungkap sosok T dimaksud. Keterangan menyangkut sumber informasi terkait T juga berubah-ubah.

Pada Senin (5/8/2024), Benny Rhamdani dimintai keterangan untuk kedua kalinya oleh Badan Reserse Kriminal (Bareskrim) Polri. Sebelumnya, ia dimintai keterangan pada Senin (29/7/2024).

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan