logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊHari Kedua di Istana Garuda,...
Iklan

Hari Kedua di Istana Garuda, Presiden Pastikan Ekonomi dan Keamanan IKN Lebih Maju

Hari ke-2 di IKN, Jokowi bekerja rutin seperti biasa di Istana Merdeka Jakarta. Sempatkan sarapan pagi di Istana Garuda.

Oleh
SUHARTONO
Β· 1 menit baca
Presiden Joko Widodo menjawab pertanyaan wartawan di sela-sela meninjau langsung kawasan Istana Kepresidenan, Senin (29/7/2024). Kepala Negara yang didampingi Menteri Sekretaris Negara Pratikno turut mengajak awak media untuk meninjau sejumlah ruangan yang ada di kawasan Istana Kepresidenan, termasuk Kantor Presiden.
BIRO PERS SEKRETARIAT PRESIDEN/MUCHLIS JR

Presiden Joko Widodo menjawab pertanyaan wartawan di sela-sela meninjau langsung kawasan Istana Kepresidenan, Senin (29/7/2024). Kepala Negara yang didampingi Menteri Sekretaris Negara Pratikno turut mengajak awak media untuk meninjau sejumlah ruangan yang ada di kawasan Istana Kepresidenan, termasuk Kantor Presiden.

JAKARTA, KOMPAS β€” Untuk menjemput masa depan Ibu Kota Nusantara seraya menggerakkan ekonomi lokal, investasi di kawasan IKN dan di sekitarnya, Presiden Joko Widodo pada hari keduanya berkantor di Istana Garuda IKN, Selasa (30/7/2024) pukul 09.30 waktu setempat, akan mengundang pemangku kepentingan ekonomi di Kalimantan Timur.

Para pengusaha yang diundang selain Ketua Kamar Dagang dan Industri Daerah atau Kadinda Provinsi Kalimantan Timur, juga Kadinda Balikpapan, Kadinda Samarinda, Kadinda Penajam Paser Utara (PPU) serta Himpunan Pengusaha Muda atau Hipmi di Provinsi Kaltim, Balikpapan, Samarinda, dan PPU.

Editor:
Bagikan