logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊMenjelang Kongres, Surya Paloh...
Iklan

Menjelang Kongres, Surya Paloh Ingin Perempuan Jadi Ketua Umum Nasdem

Perempuan sudah selayaknya memimpin perjalanan bangsa ke depan. Hal itu diingatkan Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh.

Oleh
WILLY MEDI CHRISTIAN NABABAN
Β· 1 menit baca
Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh menyampaikan pidato dalam Simposium Bidang Perempuan di Kantor Dewan Pimpinan Pusat  Partai Nasdem, Jakarta, Kamis (25/7/2024).
KOMPAS/WILLY MEDI CHRISTIAN NABABAN

Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh menyampaikan pidato dalam Simposium Bidang Perempuan di Kantor Dewan Pimpinan Pusat Partai Nasdem, Jakarta, Kamis (25/7/2024).

JAKARTA, KOMPAS β€” Ketua Umum Partai Nasdem Surya Paloh mengungkapkan keinginannya agar Nasdem bisa dipimpin oleh kaum perempuan. Ini bisa terwujud apabila figur perempuan muncul sebagai kandidat ketua umum saat kongres partai mendatang.

”Kembali kami mengingatkan, partai ini sudah tidak lagi perlu berpolemik dalam arti kesetaraan jender. Bahkan, kami sungguh-sungguh, di bawah kepemimpinan saya, selayaknya kaum perempuan memimpin kaum pria di partai ini,” kata Surya dalam Simposium Bidang Perempuan di Kantor Dewan Pimpinan Pusat (DPP) Partai Nasdem, Jakarta, Kamis (25/7/2024).

Editor:
SUHARTONO
Bagikan