logo Kompas.id
Politik & HukumJanji Lebih Prabowo ke PAN...
Iklan

Janji Lebih Prabowo ke PAN Agar Tak Terlalu Mengejar Kekuasaan

Prabowo Subianto menilai PAN kawan yang setia dan selalu berada saat susah maupun senang. Janjinya apa?

Oleh
HIDAYAT SALAM
· 1 menit baca
Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto didampingi Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan saat akan mengumumkan pasangan calon presiden dan wakil presiden yang diusung oleh delapan partai koalisi dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) di rumah Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Minggu (22/10/2023) malam.
KOMPAS/PRIYOMBODO

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto didampingi Ketua Umum PAN Zulkifli Hasan saat akan mengumumkan pasangan calon presiden dan wakil presiden yang diusung oleh delapan partai koalisi dalam Koalisi Indonesia Maju (KIM) di rumah Kertanegara, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Minggu (22/10/2023) malam.

Setelah empat kali mengikuti pemilihan presiden, Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto akhirnya menjadi presiden terpilih setelah mendapatkan suara terbanyak di Pilpres 2024. Begitu pun Partai Amanat Nasional, salah satu partai pengusung Prabowo yang sejak Pemilu 2014, pada akhirnya juga sukses mengantarkan Prabowo menduduki kursi RI 1.

Saat acara buka puasa bersama “Presiden Terpilih Prabowo Subianto” di Kantor Dewan Pimpinan Pusat Partai Amanat Nasional, Jakarta, Kamis (21/3/2023), Prabowo memuji Partai Amanat Nasional yang sudah setia mengusung dirinya sejak Pemilu 2014. Menurut dia, PAN merupakan kawan setia dan selalu berada baik dalam posisi susah maupun senang.

Editor:
SUHARTONO
Bagikan