logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊKPK Berkukuh Tak Akan Lepaskan...
Iklan

KPK Berkukuh Tak Akan Lepaskan Penyidikan Kasus LPEI

KPK akan berkoordinasi dengan Kejaksaan Agung agar tak terjadi duplikasi dalam penanganan kasus dugaan korupsi di LPEI.

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
Β· 0 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/EUVcVa6WDGhuTSQ2Je5hAy83U4M=/1024x587/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2023%2F11%2F23%2Fd57d0bc8-f4f4-4e60-b158-3a5960bd7785_jpg.jpg

Wakil Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Alexander Marwata di Gedung Merah Putih Komisi Pemberantasan Korupsi, Jakarta, Kamis (23/11/2023).

JAKARTA, KOMPAS β€” Komisi Pemberantasan Korupsi atau KPK tak akan melepaskan penyidikan kasus kredit bermasalah yang disalurkan Lembaga Pembiayaan Ekspor Indonesia. KPK akan berkoordinasi dengan Kejaksaan Agung agar tak terjadi duplikasi dalam menangani perkara ini.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan