logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊSembilan Terduga Teroris...
Iklan

Sembilan Terduga Teroris Ditangkap di Jateng, Enam Senjata Api Disita

Tujuan kepemilikan senjata api perlu diinvestigasi lebih lanjut, termasuk kemungkinan keterkaitannya dengan upaya mengacaukan Pemilu 2024.

Oleh
NORBERTUS ARYA DWIANGGA MARTIAR
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/1GR02GB92tq3Xr706tYI3XmWO28=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2018%2F05%2F16%2Fd0d3878a-3bf7-4be2-ade4-46ab85adcd3a_jpg.jpg

Pasukan Densus 88 Antiteror Polri saat menggerebek rumah tersangka teroris di Jalan Delima, Kompleks Kunciran Mas, Kota Tangerang, Banten, Rabu (16/5/2018).

JAKARTA, KOMPAS β€” Detasemen Khusus 88 Antiteror Polri menangkap sembilan terduga teroris di beberapa wilayah di Jawa Tengah. Tak hanya itu, aparat juga menyita senjata api dan amunisi untuk senjata laras pendek ataupun panjang.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan