logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊBahas Situasi Politik,...
Iklan

Bahas Situasi Politik, Presiden Bakal Undang KIB Ngopi Bareng

Selain rencana pertemuan dengan Presiden, para ketua umum partai dari Koalisi Indonesia Bersatu akan menggelar pertemuan pada Kamis (27/4/2023) malam.

Oleh
MAWAR KUSUMA WULAN, NINA SUSILO
Β· 0 menit baca
Hari pertama usai berakhirnya cuti bersama Lebaran, Presiden Joko Widodo menerima sejumlah tamu di Istana Kepresidenan Jakarta yang merupakan ketua umum partai politik, salah satunya Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan, Kamis (26/4/2023)
MAWAR KUSUMA WULAN/KOMPAS

Hari pertama usai berakhirnya cuti bersama Lebaran, Presiden Joko Widodo menerima sejumlah tamu di Istana Kepresidenan Jakarta yang merupakan ketua umum partai politik, salah satunya Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan, Kamis (26/4/2023)

JAKARTA,KOMPAS - Hari pertama seusai berakhirnya cuti bersama Lebaran, Presiden Joko Widodo menerima sejumlah tamu yang merupakan ketua umum partai politik. Salah satunya Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan.

Dalam pertemuan, ia menyebut bahwa Presiden berencana bertemu dengan para ketua umum partai politik (parpol) dalam Koalisi Indonesia Bersatu (KIB). Tak hanya itu, KIB juga merencanakan pertemuan. Dinamika politik terkini, termasuk terkait Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 akan jadi topik bahasan dalam kedua pertemuan tersebut.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan