logo Kompas.id
Politik & HukumMafia Hukum Mainkan Pemailitan...
Iklan

Penegakan Hukum

Mafia Hukum Mainkan Pemailitan Koperasi

Menko Polhukam Mahfud MD menyebut putusan pailit seperti dijatuhkan Mahkamah Agung terhadap Koperasi Simpan Pinjam Intidana terjadi di sejumlah daerah di Indonesia.

Oleh
Tim Kompas
· 1 menit baca
Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Polhukam) Mahfud MD
KOMPAS/RADITYA HELABUMI

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Polhukam) Mahfud MD

JAKARTA, KOMPAS – Kasus dugaan suap hakim agung kamar perdata nonaktif Sudrajad Dimyati terkait putusan pemailitan Koperasi Simpan Pinjam Intidana ditengarai menjadi modus terbaru mafia hukum. Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menyebut dalam waktu dekat akan ada hakim lain yang akan menjadi tersangka dalam kasus tersebut.

Terungkapnya modus baru mafia hukum itu oleh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dapat menjadi pintu masuk membongkar mafia hukum sekaligus membenahi peradilan.

Editor:
ANTONY LEE
Bagikan

Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 1 dengan judul "Mafia Hukum Mainkan Pemailitan Koperasi".

Baca Epaper Kompas
Memuat data...
Artikel Terkait
Belum ada artikel
Iklan