logo Kompas.id
โ€บ
Politik & Hukumโ€บDari Jamuan Teh hingga...
Iklan

Dari Jamuan Teh hingga Undangan ke Bali

Dalam lawatan Presiden Jokowi ke Beijing, China, Selasa (26/7/2022), Ny Iriana Joko Widodo sempat berbincang akrab dengan istri Presiden Xi Jinping, Madam Peng Liyuan. Bukan hanya kali ini keduanya bertemu.

Oleh
NINA SUSILO
ยท 1 menit baca
Madam Peng Liyuan menyambut Nyonya Iriana di Villa 15, Diaoyutai State Guesthouse, Beijing, China, Selasa (26/7/2022) sore.
BPMI SEKRETARIAT PRESIDEN

Madam Peng Liyuan menyambut Nyonya Iriana di Villa 15, Diaoyutai State Guesthouse, Beijing, China, Selasa (26/7/2022) sore.

Keikutsertaan Nyonya Iriana dalam lawatan Presiden Joko Widodo ke China menyempurnakan hubungan bilateral Indonesia-China. Saat Presiden Jokowi bertemu Presiden Xi Jinping, Nyonya Iriana menikmati momen akrab bersama Madam Peng Liyuan, istri Presiden Xi.

Madam Peng Liyuan menyambut Nyonya Iriana di Villa 15, Diaoyutai State Guesthouse, Beijing, Republik Rakyat China (RRC), Selasa (26/7/2022) sore. โ€Selamat datang, disambut musim panas di bulan Juli di China,โ€ ucap Madam Peng Liyuan.

Editor:
ANTONIUS PONCO ANGGORO
Bagikan