logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊSaatnya Bersatu Membangun PAN
Iklan

Saatnya Bersatu Membangun PAN

Di tengah memanasnya suhu politik di internal PAN karena perebutan kursi ketua umum PAN 2020-2025, pentingnya persatuan digaungkan saat pembukaan kongres.

Oleh
ANITA YOSSIHARA/SAIFUL RIJAL YUNUS/I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA/KURNIA YUNITA RAHAYU
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/fqw7WJUq8MIR8GJ3DOnOvHcziZc=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2020%2F02%2FWhatsApp-Image-2020-02-10-at-9.34.33-PM_1581346675.jpeg
KOMPAS/I GUSTI AGUNG BAGUS ANGGA PUTRA

Ketua Umum Partai Amanat Nasional Zulkifli Hasan menyampaikan pidato singkat saat pembukaan Kongres V PAN di Kendari, Sulawesi Tenggara, Senin (10/2/2020) malam.

KENDARI, KOMPAS β€” Kongres V Partai Amanat Nasional resmi dibuka, Senin (10/2/2020) malam, di Lapangan Tugu Persatuan Kota Kendari, Sulawesi Tenggara. Forum tertinggi partai tersebut diharapkan menjadi momentum bagi seluruh kader untuk bersatu membangun PAN sehingga partai bisa masuk jajaran tiga besar partai peraih suara terbanyak dalam pemilihan umum.

Harapan itu disampaikan Ketua Majelis Pertimbangan Partai PAN Soetrisno Bachir melalui puisi yang dibacakan saat memberikan sambutan pada pembukaan Kongres V.

Editor:
Antonius Ponco Anggoro
Bagikan