logo Kompas.id
Politik & HukumCharta Politika Indonesia...
Iklan

Charta Politika Indonesia Batal Rilis Survei Nasional

Oleh
PRAYOGI DWI SULISTYO
· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/krVx4tXMgJzQR8O8wH9gDQ0wLQ8=/1024x576/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F05%2F20180513_PDS01.jpeg
KOMPAS/PRAYOGI DWI SULISTYO

Direktur Eksekutif Charta Politika Indonesia Yunarto Wijaya

JAKARTA, KOMPAS — Charta Politika Indonesia batal merilis survei nasional ”Konstelasi Elektoral Pemilu Legislatif dan Pemilu Presiden 2019 Pascadeklarasi Prabowo Subianto” yang menurut rencana diselenggarakan pada Minggu (13/5/2018) di Hotel Grand Sahid Jaya, Jakarta.

Acara tersebut batal karena adanya peristiwa tragedi bom di Surabaya, Jawa Timur. Namun, mereka berencana merilis survei tersebut beberapa hari ke depan.

Editor:
Bagikan