logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊParpol Persoalkan Metode...
Iklan

Parpol Persoalkan Metode Verifikasi Peserta Pemilu 2019

Oleh
DD07
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/QJ37VainHoQpApyKopCwWvuRqyU=/1024x768/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F04%2F20180405_114929-01.jpeg
KELVIN HIANUSA

Uji publik Rancangan PKPU, Kamis (5/4/2018), di gedung KPU. Uji publik menghadirkan penyelenggara pemilu, partai politik, dan masyarakat sipil.

JAKARTA, KOMPAS β€” Metode verifikasi partai politik peserta Pemilu 2019 rawan dipersoalkan karena keadilannya bisa dipertanyakan. Sikap penyelenggara yang menunjukkan tanggung jawabnya penting untuk dikedepankan untuk menjawab tuduhan-tuduhan yang berpotensi muncul.

Selasa (10/4/2018), Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) menggelar sidang kedua dugaan pelanggaran etika penyelenggara pemilu yang diajukan oleh sejumlah parpol yang tidak lolos menjadi peserta Pemilu 2019. Parpol itu adalah Partai Idaman, Partai Rakyat, dan Partai Republik.

Editor:
Bagikan