logo Kompas.id
β€Ί
Politik & Hukumβ€ΊBirokrasi Hambat Pencairan...
Iklan

Birokrasi Hambat Pencairan Dana Alokasi Khusus

Oleh
NINA SUSILO
Β· 1 menit baca
https://cdn-assetd.kompas.id/pkhZPtjkzgbNNoqC74GDsGH6SYA=/1024x1024/filters:watermark(https://cdn-content.kompas.id/umum/kompas_main_logo.png,-16p,-13p,0)/https%3A%2F%2Fkompas.id%2Fwp-content%2Fuploads%2F2018%2F02%2F511374_getattachmentc3aee4d6-af0a-4594-a3bb-cd4c3f7947b3502774.jpg
KOMPAS/NINA SUSILO

Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Jusuf Kalla berjalan santai keluar dari ruang kerja Wapres, Selasa (6/2) siang. Presiden baru saja bertandang ke Kantor Wapres sekaligus makan siang bersama. Setelah makan siang, beberapa topik seperti upaya peningkatan investasi, peningkatan ekspor, dan persiapan Asian Games dibicarakan.

JAKARTA, KOMPAS  - Sampai Maret 2018, dana alokasi khusus di daerah belum terserap sama sekali. Masalah birokrasi seperti persyaratan pencairan, petunjuk pelaksanaan dan petunjuk teknis, serta sistem pelaporan dituding menjadi penyebab rendahnya penyerapan anggaran yang ditransfer dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ke pemerintah daerah tersebut.

Hal serupa juga terjadi pada periode yang sama tahun 2017. Kondisi ini membuat program pembangunan pemerintah berjalan lamban di lapangan.

Editor:
Bagikan