Iklan
Lawatan ke Negeri Tirai Bambu yang Berbahaya
Perjanjian ini dapat dikatakan memperlemah posisi negara-negara ASEAN lainnya yang menolak klaim China atas LCS.
Rakyat Indonesia dengan sukacita melepas Presiden Prabowo Subianto pada Jumat (8/11/2024) untuk memulai lawatan ke China. Kunjungan kenegaraan ini disertai harapan tinggi mendapatkan manfaat besar bagi Indonesia.
Dengan target penerimaan investasi asing di 2025 sebesar Rp 1.900 triliun, impian masuknya investasi besar dari China adalah suatu kewajaran.