Iklan
Era Digital
Generasi Digital yang Peragu
Kita hidup di dunia yang bisa ”undo”, tetapi hidup sejatinya mirip mode analog—sekali ambil keputusan, wajib diterima.
/https%3A%2F%2Fasset.kgnewsroom.com%2Fphoto%2Fpre%2F2024%2F10%2F03%2F2bdb3b86-2192-4a72-8452-f657b7e4e0c4_jpg.jpg)
Ilustrasi
Ada momen dalam hidup di mana keberanian diuji, bukan oleh tantangan besar yang heroik, melainkan oleh keputusan-keputusan kecil yang sering kali dianggap sepele. Satu huruf yang luput dalam draf artikel, satu detail yang keliru dalam storyboard—hal-hal kecil yang berpotensi mewujud celah kecemasan tak kasatmata.
Di dunia yang semakin terhubung ini, derasnya informasi yang kita akses kian tak terbendung, anehnya, keberanian justru perlahan terkikis. Seolah-olah setiap langkah haruslah sempurna, sementara ruang untuk kesalahan menyempit.
Memuat data...