logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊLahan dan Produktivitas...
Iklan

Lahan dan Produktivitas Pertanian

Pertanian sirkular dalam bentuk integrasi tanaman-ternak untuk menjaga produktivitas dan mengurangi dampak lingkungan.

Oleh
M IKHSAN SHIDDIEQY
Β· 1 menit baca
Ilustrasi
KOMPAS/SUPRIYANTO

Ilustrasi

Tantangan serius dalam reforma agraria dan keterbatasan lahan pertanian bukan hanya dialami Indonesia. Penurunan lahan pertanian juga sudah menjadi fenomena dunia dan mengancam produksi pangan. Hal itu tentu dapat berakibat pada kesejahteraan manusia secara global.

Konferensi Tingkat Tinggi untuk Masa Depan menghasilkan Pakta untuk Masa Depan, isinya agar kesejahteraan global dirasakan semua penduduk dunia (Kompas, 24/9/2024). Salah satu poin utama dalam pakta ini adalah mempercepat pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs).

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan