logo Kompas.id
Opini”Landmark”, antara Persepsi...
Iklan

”Landmark”, antara Persepsi dan Identitas

Kehadiran "landmark" mesti benar-benar diterima sebagai tengaran. Bagaimana dengan Istana Garuda di IKN?

Oleh
NOVAL HANAN IRIANTO
· 1 menit baca
Ilustrasi
KOMPAS/SUPRIYANTO

Ilustrasi

Melansir artikel di Kompas.id, 14 April 2021, berjudul ”Metafora Burung Garuda Istana Negara. Putu Fajar Arcana mendedahkan, perwujudan burung Garuda di Istana Negara di Ibu Kota Nusantara rancangan Nyoman Nuarta menggunakan pendekatan estetis-simbolik sebagai metafora rumusan keindonesiaan dengan penemuan simbol-simbol yang tepat untuk mewadahi pencapaian peradaban terkini.

Kendati output dari rancangan tersebut kini tengah menjadi polemik di masyarakat, hal ini layak mendapat catatan menarik.

Editor:
YOVITA ARIKA
Bagikan