logo Kompas.id
โ€บ
Opiniโ€บTak Semua Teknologi Diperlukan
Iklan

Tak Semua Teknologi Diperlukan

Keputusan mengenai adopsi suatu tren bukanlah keputusan yang hanya dilakukan satu kali, tetapi ditinjau terus-menerus.

Oleh
ZAINAL ARIFIN
ยท 1 menit baca
Logo Google ditampilkan saat dicari di Google di New York, Senin (11/9/2023). Google menyatakan, Kamis (22/2/2024), untuk sementara waktu menghentikan <i>chatbot</i> kecerdasan buatan Gemini untuk menghasilkan gambar orang sehari setelah meminta maaf atas  ketidakakuratan dalam penggambaran sejarah yang diciptakannya.
AP PHOTO/RICHARD DREW

Logo Google ditampilkan saat dicari di Google di New York, Senin (11/9/2023). Google menyatakan, Kamis (22/2/2024), untuk sementara waktu menghentikan chatbot kecerdasan buatan Gemini untuk menghasilkan gambar orang sehari setelah meminta maaf atas ketidakakuratan dalam penggambaran sejarah yang diciptakannya.

Siapa yang tak kenal Google, Microsoft, Apple, atau Amazon? Perusahaan-perusahaan keren yang pionir berinovasi dan memproduksi teknologi yang fenomenal dan legendaris, seperti Google Maps, Google Drive, Chrome, Youtube, Prime, Kindle, Alexa, Windows XP, Xbox 360, Microsoft Office, iPad, iPhone, iMac, dan Vision Pro. Mereka sukses menguasai pasar.

Sebaliknya, tak banyak yang mengenal Nexus Q, Google Fiber, Magic Leap, Ara, Google Glass, Tango, Google Reader, Daydream, atau Google+, produk-produk teknologi buatan Google yang cepat menghilang, bahkan ada yang layu sebelum berkembang, mati sebelum diinisiasi ke publik.

Editor:
ANDREAS MARYOTO
Bagikan