Konflik Timur Tengah
Houthi dan Syiah Yaman
Akankah kelompok Houthi mampu mewujudkan mimpinya membangkitkan kembali supremasi ”Dinasti Zaidiyah” di Yaman?

Beberapa tahun belakangan ini, nama Houthi Yaman mencuat, tak kalah populer dibandingkan dengan Hamas Palestina, Hezbollah Lebanon, atau ISIS (NIIS) di Irak dan Suriah. Padahal, sebelumnya, dunia internasional tak mengetahui sama sekali soal Houthi.
Publik mulai mengenal Houthi ketika kelompok ini muncul sebagai oposisi Presiden Yaman Ali Abdullah Saleh tahun 2003 dan terutama sejak 2011 saat mereka bergabung dengan kelompok lain dalam gerakan ”Intifada (Revolusi) Yaman” untuk mendongkel pemerintah dan menuntut sang presiden mundur.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 7 dengan judul "Houthi dan Syiah Yaman".
Baca Epaper Kompas