logo Kompas.id
OpiniKutu Busuk, ”Bangsat” Kecil...
Iklan

Kutu Busuk, ”Bangsat” Kecil yang Sedang Betah-betahnya di Kota

Kutu busuk tak hanya menginvasi Paris. Hama ini betah tinggal di seluruh kota dunia, penuh manusia, mangsa favoritnya.

Oleh
NELI TRIANA
· 1 menit baca
Neli Triana
SALOMO

Neli Triana

Kutu busuk seperti menyentak, menyita perhatian publik global, ketika banyak ditemukan di kota Paris di Perancis, salah satu kota modern. Hama yang juga disebut bangsat atau kepinding itu ditemukan di lipatan kasur, tempat duduk di kereta komuter, dan banyak tempat lain.

Pemimpin Kota Paris sempat menyatakan tidak ada orang yang aman dari kutu busuk. Sampai pekan ini, dari berbagai laporan media, Paris masih berjibaku mengendalikan serangan kutu busuk tersebut.

Editor:
GESIT ARIYANTO
Bagikan