logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊWajib Belajar 13 Tahun
Iklan

Wajib Belajar 13 Tahun

Pemerintah tengah menyiapkan program wajib belajar 13 tahun, dimulai dari satu tahun prasekolah (PAUD). Melalui PAUD, potensi anak dapat dikembangkan secara optimal, menjadi generasi yang unggul dan berkualitas.

Oleh
REDAKSI
Β· 0 menit baca
Anak-anak siswa PAUD Harapan Bunda bermain dan menari di RPTRA Pondok Kelapa Berseri, Jakarta Timur, Kamis (24/11/2022).
KOMPAS/RIZA FATHONI

Anak-anak siswa PAUD Harapan Bunda bermain dan menari di RPTRA Pondok Kelapa Berseri, Jakarta Timur, Kamis (24/11/2022).

Pendidikan anak usia dini tak hanya penting untuk menyiapkan anak-anak bersekolah, tetapi juga untuk menyiapkan mereka menjalani hidup yang berkelanjutan.

Melalui pendidikan anak usia dini (PAUD), potensi anak dapat dikembangkan secara optimal, baik kemampuan literasi dan numerasi maupun perkembangan fisik dan sosial emosionalnya. Ini menjadi landasan dan salah satu investasi terbaik untuk membangun sumber daya manusia yang unggul dan berkualitas untuk mencapai Indonesia Emas 2045.

Editor:
PAULUS TRI AGUNG KRISTANTO
Bagikan