logo Kompas.id
OpiniBelajar dari Kasus SVB:...
Iklan

Belajar dari Kasus SVB: Mencegah ”Bank Run”

Banyak pelajaran yang bisa dipetik atas kasus kolapsnya SVB, yang terjadi di sebuah negara maju yang selama ini menjadi role model industri perbankan. Menjaga tingkat kepercayaan masyarakat kunci utama mencegah bank run.

Oleh
AGUS SUGIARTO
· 1 menit baca
Ilustrasi
HERYUNANTO

Ilustrasi

Sistem perbankan di Amerika Serikat baru-baru ini terganggu oleh kolapsnya Silicon Valley Bank yang terjadi secara tiba-tiba.

Kejadian tersebut memberikan pengalaman berharga kepada kita semua bahwa sistem pengaturan dan pengawasan yang ketat terhadap industri perbankan ternyata tidak menjamin tidak ada bank yang kolaps.

Editor:
SRI HARTATI SAMHADI, YOHANES KRISNAWAN
Bagikan