logo Kompas.id
β€Ί
Opiniβ€ΊPrediksi Pasar Saham di Tahun ...
Iklan

Prediksi Pasar Saham di Tahun Kelinci Air

Pada Tahun Kelinci Air, pergerakan pasar saham diperkirakan akan lebih tenang. Menurut perhitungan, industri terkait tanah, termasuk real estat, masih akan mengalami tekanan. Industri terkait logam akan bertumbuh.

Oleh
ANASTASIA JOICE TAURIS SANTI
Β· 1 menit baca
Pakaian bergambar kelinci ditawarkan pedagang di Pasar Lama, Kota Tangerang, Banten, Minggu (8/1/2023). Dalam kalender China, tahun 2023 merupakan Tahun Kelinci Air.
KOMPAS/PRIYOMBODO

Pakaian bergambar kelinci ditawarkan pedagang di Pasar Lama, Kota Tangerang, Banten, Minggu (8/1/2023). Dalam kalender China, tahun 2023 merupakan Tahun Kelinci Air.

Pada Tahun Kelinci Air ini, pergerakan pasar saham secara umum diperkirakan akan lebih tenang ketimbang pergerakan di Tahun Macan lalu. Menteri Keuangan Sri Mulyani bahkan sempat mengatakan, tahun 2022 adalah tahun yang brutal karena ada banyak sekali aset yang menguap.

Analis CLSA Hong Kong Justin Chan dan Stella Liu mengatakan, hampir semua shio akan menjalani tahun yang tenang sepanjang Tahun Kelinci ini. Hanya saja, shio Ayam tampaknya harus bersiap menghadapi hari-hari yang melelahkan.

Editor:
SRI REJEKI
Bagikan