Kesehatan
Mencari Peta Jalan Indonesia Sehat
Sebagai bagian dari upaya kesehatan masyarakat (UKM), sudah waktunya puskesmas dikembalikan ke khitahnya. Untuk menjalankan peran hulu, puskesmas dapat kerja sama dengan kader kesehatan dan agen pemberdaya kesehata lain.

Ilustrasi
Hingga akhir 2022 ini, sektor kesehatan di Indonesia masih menghadapi triple burden (beban tiga kali lipat) berupa berbagai masalah penyakit ataupun masalah gizi.
Beban masalah penyakit tersebut, pertama, adanya penyakit infeksi new emerging dan re-emerging seperti Covid-19. Kedua, penyakit menular belum teratasi dengan baik. Ketiga, penyakit tidak menular (PTM) cenderung naik setiap tahun. Sementara tiga masalah gizi (triple burden of malnutrition) adalah kekurangan gizi, kelebihan berat badan, dan kekurangan zat gizi mikro.
Versi cetak artikel ini terbit di harian Kompas edisi di halaman 6 dengan judul "Mencari Peta Jalan Indonesia Sehat".
Baca Epaper Kompas